Pengembangan UMKM Adaptif Pandemic Covd-19 Di Provinsi Banten

Pengembangan UMKM Adaptif Pandemic Covd-19 Di Provinsi Banten

    Pada 1 september 2022, diadakan kegiatan Pengembangan umkm adaptif pandemic covid 19 di Provinsi Banten. Kegiatan ini diikuti oleh 6 UMKM Kampung Bebas Renternir (KBR). Yang dilaksanankan di auditorium fakultas pertanian UNTIRTA, serang Banten.

     Acara ini diselenggarakan oleh KEMENDIKBUD, UNTIRTA, dan Global Wakaf, adapun peserta pada kegiatan kali ini yaitu para umkm dan mahasiswa-mahasiswi kampus UNTIRTA.

    Kegiatan ini sebagai pembukaan yang membahas tentang program kedai Reka selama 3 bulan ke depan. adapun kegiatan-kegiatan yg di bahas adalah  pembuatan sertifikat halal, pembuatan market place dan pembiasaan pembukuan.

    Pertemuan kegiatan  selanjutnya di laksanakan di beberapa daerah Provinsi Banten termasuk Tangerang Selatan harapannya umkm yg mengikuti kegitan ini dapat bertumbuh usahanya dengan penguatan di legalitas usaha dan pemasaran serta pengelolaan keuangan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *